Penyusunan Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS) Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Pringsewu Tahun 2025-2029

  • 10:07 WIB
  • 08 July 2024
  • Super Administrator
  • Dilihat 113 kali
Penyusunan Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS) Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Pringsewu Tahun 2025-2029

Tabikpuuun..


Kamis, 27 Juni 2024


Kabid Tata Lingkungan menghadiri Konsultasi Publik (KP) I, Penyusunan Kajian Lingkungan Hidup Setrategis (KLHS) Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Pringsewu Tahun 2025-2029.